Beasiswa BCA untuk Lulusan SMA, Ini Syarat dan Manfaat yang Kamu Dapat!
Britabrita.com — Anda lulusan SMA atau sederajat?
Mau ngelanjutin sekolah?
Inilah saatnya mendaftar.
Mendaftar dimana?
Di program beasiswa BCA.
Beasiswa BCA merupakan salah satu program Corporate Social Responsibility.
Ada dua program yang ditawarkan.
Pertama, program pendidikan bisnis dan perbankan.
Kedua, program pendidikan teknik informatika.
Tentu ada persyaratannya.
Apa saja?
1. Rata-rata nilai Matematika 7.50.
2. Warga Negara Indonesia Tidak pernah tinggal kelas dari SD-SMA/SMK.
3. Ramah dan mampu berkomunikasi dengan baik.
4. Rata-rata nilai rapor kelas I s.d. III minimal 7.50.
5. Usia maksimal 19 tahun.
6. Calon mahasiswa yang akan berkuliah di tahun ajaran 2024 sudah bisa mendaftar.
Itulah persyaratan yang harus kamu penuhi, adapun link dan benefit yang kamu dapatkan sebagai berikut
1. Link pendaftaran bca.id/beasiswa-bca.
2..Bebas biaya selama masa pendidikan.
3..Uang saku sarana & prasarana lengkap.
4. Pengajar yang berpengalaman dan kompeten.
5..Kesempatan penawaran kerja di akhir program.
Buruan daftar yuk!
Sumber : Klikpendidikan.id